Skip to main content

Penanganan dan Pengolahan Hasil Perikanan


UTx

Free

Enrollment in this course is by invitation only

Deskripsi Mata Kuliah

Mata kuliah ini membahas tentang tata cara penanganan ikan hasil tangkapan di atas kapal dan di darat serta prinsip-prinsip teknik pengolahan ikan, baik secara tradisional maupun modern, juga secara fermentasi. Selain itu juga dibahas pemanfaatan hasil samping produk perikanan.

Bobot : 2 SKS
Jenjang : S1
Durasi : 14 Minggu

Capaian Pembelajaran

Setelah mempelajari materi pada buku materi pokok Penanganan dan Pengolahan Hasil Pengolahan (PANG4314) mahasiswa mampu menjelaskan penanganan dan pengolahan ikan secara tradisional dan modern dalam rangka mempertahankan dan meningkatkan kualitas produk perikanan.

Dosen Pengampu

Eko Yuliastuti ES, M.Si

Email: [email protected]

Profil Dosen :

Dosen pada Program Studi Teknologi Pangan pada Jurusan Pertanian Fakultas Sains dan Teknologi - Universitas Terbuka

 

  1. Course Number

    PANG4314/001031232017
  2. Enrollment Start

  3. Enrollment End

    Dec 30, 2023
  4. Class Start

  5. Class End

    Dec 30, 2023
  6. Estimated Effort

    03:00
  7. Language

    Indonesian
  8. Course Type

    Instructor Paced
  9. Quota

    None
  10. Price

    Free
  11. Level

    Beginner
  12. Culinary and Food Science
Courses from Same University
Recommended Courses
© 2024 ICE Institute. All rights reserved.