Skip to main content

Genetika


UAJx

Free

Enrollment is Closed

Deskripsi Mata Kuliah

Kuliah ini memaparkan sejarah dan perkembangan genetika, konsep dasar pola-pola hereditas, sudut pandang materi genetik pada level seluler dan molekuler, genetika evolusi, dan genetika populasi. Dalam kuliah ini akan dibahas pola penurunan sifat berdasarkan hukum Mendel pertama dan kedua, penurunan sifat yang melibatkan interaksi gen dan tautan, penurunan sifat ekstranuklear, biologi seluler mengenai gen dan kromosom (termasuk siklus sel), mutasi gen dan kromosom (termasuk genetika kanker), transfer gen pada bakteri dan virus, dasar genetika populasi dan evolusi. Selain itu mahasiswa juga didorong untuk dapat mencari aplikasi ilmu genetika dalam kehidupan sehari-hari yang dituangkan dalam tugas perkuliahan.

Bobot sks : 3

Capaian Pembelajaran

  1. Mahasiswa memahami perkembangan sejarah dan pergembangan genetika. 
  2. Mahasiswa memahami prinsip pola pewarisan sifat berdasarkan Hukum Mendel dan penyimpangannya
  3. Mahasiswa mampu menganalisis data percobaan pola pewarisan sifat berdasarkan Hukum Mendel dan penyimpangannya
  4. Mahasiswa memahami genetika secara klasik dan molekuler.
  5. Mahasiswa memahami prinsip genetika populasi dan menganalisis kesetimbangan populasi
  6. Mahasiswa memahami prinsip faktor genetika yang mempengaruhi evolusi

Keterampilan Khusus 

  • Mampu memecahkan masalah IPTEK di bidang pengelolaan dan pemanfaatan sumber daya hayati melalui prinsip-prinsip pengorganisasian sistematika, memprediksi, menganalisis data, informasi dan bahan hayati serta memodulasi struktur dan fungsi sel (organizing principle,  predicting, analyzing and modulating), serta penerapan teknologi yang relevan
  • Mampu mengaplikasikan teknik pengkulturan sel hewan/tanaman/mikroba dan pengujian-pengujian genetika/biokimia/fisiologi yang terkait. 
  • Mampu mengaplikasikan teknik rekayasa genetika, fermentasi, bioinformatika sebagai alternatif solusi permasalahan sumber daya hayati.

 

Dosen Pengampu

lis

Dosen 1

Dr. Listya U. Karmawan

Email : [email protected]

 

 

rena

Dosen 2

Renna Eliana Warjoto, M.Sc.

Email : [email protected]

  1. Course Number

    BIO104/031007132012
  2. Enrollment Start

  3. Enrollment End

    Sep 1, 2024
  4. Class Start

  5. Class End

    Jan 3, 2025
  6. Estimated Effort

    8:00
  7. Language

    Indonesian
  8. Course Type

    Self Paced
  9. Quota

    None
  10. Price

    Free
  11. Level

    Advanced
Courses from Same University
Recommended Courses
© 2024 ICE Institute. All rights reserved.