
Deskripsi Mata Kuliah
Mata kuliah ini membahas mengenai definisi dan ruang lingkup DPI, manfaat DPI dalam operasi penangkapan ikan, klasifikasi DPI, criteria/indikator DPI potensial, faktor-faktor yang mempengaruhi keberadaan ikan pada suatu DPI seperti migrasi ikan, kondisi SDI, tingkat eksploitasi SDI, termoklin, upwelling dan front, kesuburan perairan, suhu dan salinitas perairan, pendugaan DPI, serta kompeksitas dan dinamika daerah penangkapan ikan.
Pelaksanaan kuliah: Selasa, 10.00-11.40 WIB
Pelaksanaan praktikum: Kamis, 13.00-16.00 WIB
Pelaksanaan kuliah: Selasa, 10.00-11.40 WIB
Pelaksanaan praktikum: Kamis, 13.00-16.00 WIB
SKS: 3
Capaian Pembelajaran
Mahasiswa diharapkan mampu menunjukkan status dan peranan DPI dalam operasi penangkapan ikan dan perikanan tangkap; terminologi/klasifikasi DPI; migrasi kaitannya dengan penyebaran ikan; hubungan antara aspek-aspek biologis, ekologis, dan oceanografis dalam proses terbentuknya DPI; dan kompleksitas/dinamika DPI.
Dosen Pengampu
Prihatin Ika Wahyuningrum, SPi, MSi
Prof. Dr. Ir. Domu Simbolon, MSi